Selasa, 23 Februari 2021

TEMA 7 : PERISTIWA dalam KEHIDUPAN SUB TEMA 3 Peristiwa Mengisi Kemerdekaan PB 5-6

 Assallamuallaikum Wr Wb 

Selamat Pagi anak-anak Selamat Hari 

Hari ini kita akan belajar Tematik Tema 7 Sub Tema 3 pb 5-6

Sebelum memulai pembelajaran silhkan mempersiapkan Alat tulis Pembelajaran Masing-masing.

Kemudian duduklah manis , dan Berdoa sebelum memulai pembelajaran.

Tujuan Pembelajaran Hari ini :

Pkn = 3.3 Menelaah keberagaman sosial budaya masyarakat (PB 6)

IPA = 3.7 Menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam kehidupan seharihari (PB 5 )

BAHASA INDONESIA= 3.9  Mencermati penggunaan kalimat efektif dan ejaan dalam surat undangan (ulang tahun, kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll.) (PB 5 dan 6 )

SBdP = 3.4  Memahami karya seni rupa daerah (PB 5 dan 6)

PEMBELAJARAN 5-6


 SETELAH MENDENGAR PENJELASAN VIDIO TUGASMU BERIKUTNYA SEBAGAI BERIKUT!


Pkn (PB 5 dan 6)
  1. Apa yang dimaksud Patriotisme?
  2. Tuliskan nilai-nilai pahlawan yang dapat kamu terapkan dikehidupan sehar-hari!
  3. Apa yang dimaksud berjiwa besar!
  4. Tuliskan 4 cara menghargai jasa pahlawan!

Bahasa Indonesia (PB 5 dan 6)
  1. Buatlah Surat Undangan Resmi dengan Menghiasinya di kertas Pelangi. dengan memilih salah satu tema :
  • Pertunjukan Seni
  • Pentas seni
  • Peringatan HUT RI
  • Perlombaan Olahraga
  • Kerjabakti
Sbdp (PB 5 dan 6)
  1. Buatlah Sebuah Karya seni Lukis daerah berikut di buku Gambarmu. Pilih salah Satu saja!











Matematika : Pembagian Pecahan

assallamuallaikum wr wb Selamat pagi anak-anak pada hari ini kita akan belajar : 1. Matematika : Operasi hitung pembagian pecahan   Operasi ...